Transgender Gagal Jadi Miss Universe Kanada
Setelah sempat didiskualifikasi karena terlahir
sebagai pria, Jenna Talackova (23) akhirnya diperbolehkan kembali
bertanding di kompetisi Miss Universe Kanada. Sayangnya, ia hanya masuk final 12 besar dan kalah dari finalis asal Vancouver, Sahar Biniaz.
Jenna Talackova di final Miss Universe Kanada 2012.
Jenna didampingi pengacaranya
memamerkan paspornya dalam jumpa pers mengenai dirinya yang
didiskualifikasi dari kontes Miss Universe Kanada.
Jenna sudah lama resmi tercatat sebagai perempuan, terbukti dari paspornya yang menyatakan jenis kelaminnya "F" atau "female".
Bersama Miss Korea Selatan di
belakang panggung Miss International Queen 2010, kontes kecantikan untuk
para transeksual yang digelar di Pattaya, Thailand.
Jenna Talackova di final Miss Universe Kanada 2012.
Jenna tak pulang dengan tangan
kosong. Ia memenangkan penghargaan Miss Congeniality, yang biasa
diberikan pada kontestan paling ramah dan bersahabat.
Jenna memamerkan bikini di final Miss Universe Kanada 2012.
Bersama kontestan lain.
Melihat lekuk tubuhnya, tak ada yang mengira bahwa ia dulu terlahir sebagai pria.
Jenna menjalani operasi perubahan kelamin saat usianya 19 tahun.
Jenna memamerkan paspornya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar